11 Fakta Mengejutkan Galaksi Kecebong (Tadpole Galaxy)
Galaksi Kecebong merupakan galaksi spiral yang bentuknya menyerupai kecebong, selain itu galaksi kecebong terletak di 420 juta tahun cahaya dari Bumi.
Galaksi yang satu ini sangatlah menarik untuk kita bahas dan kita pelajari. Karena galaksi ini masih jarang diketahui banyak orang. Untuk lebih jelasnya, kita akan membahas fakta unik dan menarik mengenai galaksi kecebong (Tadpole Galaxy) di bawah ini.
1 Letak Galaksi Tadpole terletak di 420 juta tahun cahaya dari Bumi.
2 Galaksi Kecebong (Tadpole) berada di sebelah utara Galaksi Konstelasi Draco.
3 Galaksi ini mempunyai bentuk dramatis berupa jalur memanjang. Jalur memanjang tersebut berisi yang membentang.
4 Struktur dari Galaksi Kecebong diduga mengalami tabrakan dengan galaksi kecil lainnya dan sudah terjadi sekitar 100 juta tahun yang lalu.
5 Menurut penelitian, galaksi kecebong mengandung banyak sekali gugus bintang biru terang.
Baca Juga : 6 Fakta Menarik Astronot Yang Jarang Kamu Ketahui
6 Galaksi yang satu ini disebut sebagai salah satu galaksi dengan nama yang unik dan indah.
7 Peneliti beranggapan jika Galaksi Kecebong memungkinkan ada planet yang bisa dihuni seperti bumi.
8 Galaksi Kecebong kemungkinan akan kehilangan ekornya seiring bertambahnya usia.
9 Gugus bintang yang di bagian ekor, dari waktu ke waktu kemungkinan juga akan membentuk galaksi satelit yang lebih kecil dari galaksi spiral yang bertabrakan.
10 Ukuran Galaksi Kecebong yang berbentuk spiral tersebut kemungkinan berukuran lebih besar sedikit dari galaksi yang kita kenal yaitu bimasakti.
11 Dikutip dari Stargate, jika Galaksi Kecebong (Tadpole) 10 kali panas dan 1 juta kali lebih terang dari pada galaksi yang kita tempati yaitu Galaksi Bimasakti.
Baca Juga : 7 Fakta Meteor Terbesar Yang Pernah Jatuh Ke Bumi
Posting Komentar untuk "11 Fakta Mengejutkan Galaksi Kecebong (Tadpole Galaxy)"